Tingkatkan kualitas, Perpustakaan UIN Syahada Padangsidimpuan ikuti penguatan kompetensi e-library pustakawan
Dibaca: 26 Bogor (30/11/2022) Salah satu pegawai UPT Pusat Perpustakaan UIN Syekh Ali Hasan Ahmad Addary Padangsidimpuan, Aflah Indra Pulungan (Koordinator Bidang Administrasi, Media dan Publikasi), mengikuti kegiatan Penguatan Kompetensi e-Library Pustakawan pada Perguruan Tinggi Keagamaan Islam (PTKI) yang diselenggarakan oleh Direktorat Pendidikan Tinggi Keagamaan Islam Ditjen Pendidikan Islam Kemenag RI pada tanggal 28 s.d. … Read more