Audit Informasi dan Audit Pengetahuan

Pendahuluan Apabila kita mendengar atau membaca kata “audit” maka kita dengan spontan mengasosiasikan kata tersebut dengan keuangan tepatnya pemeriksaan keuangan. Tindakan tersebut memang tidak bisa disalahkan karena memang banyak kamus baik secara tersurat maupun tersirat yang menterjemahkan demikian. Misalnya, Pius A. Partanto dan M. Dahlan Al Barry dalam Kamus Ilmiah Populer mengartikan audit adalah pemeriksaan/pengecekan …

Audit Informasi dan Audit Pengetahuan Selengkapnya »